Ciri - Ciri Panggilan Kerja Palsu Via WA atau SMS
Berikut ini adalah contoh panggilan kerja palsu
*PANGGILAN INTERVIEW KERJA*
*PT. Mitra Venindo Jaya*
Perusahaan yang bergerak dalam bidang produksi dan distributor suku cadang Motor roda Dua dan Empat
*Kepada Yth. Sdr/i*
*Di tempat.*
Terima kasih data anda yang di kirim Via online sudah kami terima, kami memperioritaskan sdr/i untuk langsung interview Sesuai jadwal di bawah ini
Jadwal untuk mengikuti *INTERVIEW* yang akan di adakan pada :
•Nip : *B021/MVJ/2021*
•Hari : *Rabu*
•Tanggal : *16-Juni-2021*
•Waktu : *ditunggu antara jam 07.00 s.d 11.00 WIB*
•Bertemu : *Ibu. Amanda. SE*
.
*ALAMAT PUSAT INTERVIEW:*
Rukan Botanical Junction Blok H9 No 3 RT.7/RW.1, Joglo, Kec. Kembangan, Kota Jakarta Barat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 11640
.
Jika naik busway dari *blok M* atau *pasar kebayoran* naik jurusan *Joglo* turun di halte *Joglo* lalu jalan kaki 80m ke kawasan puri botanical cari blok H9 no.3
.
Jika naik angkot dr kebon jeruk *Angkot C13* turun di kawasan puri botanical cari blok H9 no.3
.
Jika naik kereta patokan dari stasiun *kebayoran lama* lanjut naik gojek online atau busway ke kawasan puri botanical lalu jalan kaki 80m ke kawasan puri botanical cari blok H9 no.3
.
*Google Maps:*_
klik link maps langsung ke lokasi
https://maps.app.goo.gl/i5GAi1MmqX8rzU3L7
Cari gedung *H9 no.3* Jika sudah sampai Tunjukan pesan ini ke Receptionist/security Bilang aja sudah janji dengan *Ibu. Amanda* untuk interview di Lt 2.
.
( Tulis di Map Lamaran & Surat Lamarannya "KPD YTH: Ibu. Amanda. SE - NAMA ANDA & POSISI YG DILAMAR" )*
.
*BAWA PERSYARATAN
> Surat Lamarannya(boleh diketik/tulis tangan)
> CV/Daftar Riwayat Hidup(boleh diketik/tulis tangan)
> Copy SIM
> Copy KTP
> Photo 3x4 2 Lbr
.
*Bagi yg baru lulus tahun ini Ijazah/SKL boleh nyusul*
.
*Untuk berkas lamaran yang belum lengkap bisa menyusul.*
*Pakean hitam putih / bebas yang penting rapi dan wajib pake masker.*
*POSISI YANG DIBUTUHKAN*
> Driver Operasional Kantor SIM A
> Driver Pengiriman Barang SIM A/B
.
*Infokan ke teman/saudara anda Jika Ada yang Membuthkan Kerjaan Ini ajak langsung bertemu saya Ibu. Amanda untuk interview*
.
_Penempatan sesuai domisili (Jabotabek, Cilegon, Karawang Dan Cirebon)_
_Bukan yayasan/outsourcing_
*Butuh Banyak, Langsung proses Kerja & Tanpa Tes*
*Apa Sdr/i Siap menghadiri undangan Interview Kerja?*
Ya saya siap hadir_Nama / Tidak hadir.
*Tolong di konfirmasi. Jika tidak konfirmasi Blacklist*
.
Demikian surat panggilan interview ini kami buat. Diharapkan saudarai/i dapat menghadiri panggilan tersebut. Atas perhatiannya kami ucapkan terima kasih.
.
*Manager Personalia,*
(Amanda)
*Terima Kasih*
*PT. Mitra Venindo Jaya*
Perusahaan yang bergerak dalam bidang produksi dan distributor suku cadang Motor roda Dua dan Empat
*Kepada Yth. Sdr/i*
*Di tempat.*
Terima kasih data anda yang di kirim Via online sudah kami terima, kami memperioritaskan sdr/i untuk langsung interview Sesuai jadwal di bawah ini
Jadwal untuk mengikuti *INTERVIEW* yang akan di adakan pada :
•Nip : *B021/MVJ/2021*
•Hari : *Rabu*
•Tanggal : *16-Juni-2021*
•Waktu : *ditunggu antara jam 07.00 s.d 11.00 WIB*
•Bertemu : *Ibu. Amanda. SE*
.
*ALAMAT PUSAT INTERVIEW:*
Rukan Botanical Junction Blok H9 No 3 RT.7/RW.1, Joglo, Kec. Kembangan, Kota Jakarta Barat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 11640
.
Jika naik busway dari *blok M* atau *pasar kebayoran* naik jurusan *Joglo* turun di halte *Joglo* lalu jalan kaki 80m ke kawasan puri botanical cari blok H9 no.3
.
Jika naik angkot dr kebon jeruk *Angkot C13* turun di kawasan puri botanical cari blok H9 no.3
.
Jika naik kereta patokan dari stasiun *kebayoran lama* lanjut naik gojek online atau busway ke kawasan puri botanical lalu jalan kaki 80m ke kawasan puri botanical cari blok H9 no.3
.
*Google Maps:*_
klik link maps langsung ke lokasi
https://maps.app.goo.gl/i5GAi1MmqX8rzU3L7
Cari gedung *H9 no.3* Jika sudah sampai Tunjukan pesan ini ke Receptionist/security Bilang aja sudah janji dengan *Ibu. Amanda* untuk interview di Lt 2.
.
( Tulis di Map Lamaran & Surat Lamarannya "KPD YTH: Ibu. Amanda. SE - NAMA ANDA & POSISI YG DILAMAR" )*
.
*BAWA PERSYARATAN
> Surat Lamarannya(boleh diketik/tulis tangan)
> CV/Daftar Riwayat Hidup(boleh diketik/tulis tangan)
> Copy SIM
> Copy KTP
> Photo 3x4 2 Lbr
.
*Bagi yg baru lulus tahun ini Ijazah/SKL boleh nyusul*
.
*Untuk berkas lamaran yang belum lengkap bisa menyusul.*
*Pakean hitam putih / bebas yang penting rapi dan wajib pake masker.*
*POSISI YANG DIBUTUHKAN*
> Driver Operasional Kantor SIM A
> Driver Pengiriman Barang SIM A/B
.
*Infokan ke teman/saudara anda Jika Ada yang Membuthkan Kerjaan Ini ajak langsung bertemu saya Ibu. Amanda untuk interview*
.
_Penempatan sesuai domisili (Jabotabek, Cilegon, Karawang Dan Cirebon)_
_Bukan yayasan/outsourcing_
*Butuh Banyak, Langsung proses Kerja & Tanpa Tes*
*Apa Sdr/i Siap menghadiri undangan Interview Kerja?*
Ya saya siap hadir_Nama / Tidak hadir.
*Tolong di konfirmasi. Jika tidak konfirmasi Blacklist*
.
Demikian surat panggilan interview ini kami buat. Diharapkan saudarai/i dapat menghadiri panggilan tersebut. Atas perhatiannya kami ucapkan terima kasih.
.
*Manager Personalia,*
(Amanda)
*Terima Kasih*
Dari contoh panggilan kerja palsu di atas dapat disimpulkan beberapa ciri-ciri yang harus kamu kenali sebagai pencari kerja
1. Ada waktu tunggu
Waktu : *ditunggu antara jam 07.00 s.d 11.00 WIB*
Biasanya jika panggilan kerja asli tidak ada waktu tunggu
Contoh :
Waktu : 08.00 s/d selesai
2. Bertemu dengan seseorang
•Bertemu : *Ibu. Amanda. SE*
Disini terlihat jelas bertemu dengan seseorang, lalu ditulis pula gelar di belakang namanya
Biasanya jika panggilan kerja asli tidak ditulis bertemu dengan seseorang, hanya alamat jelasnya sudah cukup
3. Alamat interview
*ALAMAT PUSAT INTERVIEW:*
Rukan Botanical Junction Blok H9 No 3 RT.7/RW.1, Joglo, Kec. Kembangan, Kota Jakarta Barat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 11640
Rukan Botanical Junction Blok H9 No 3 RT.7/RW.1, Joglo, Kec. Kembangan, Kota Jakarta Barat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 11640
Setelah kamu mendapatkan panggilan kerja seperti ini, alangkah baiknya jika kamu cocokkan nama perusahaan dengan alamat perusahaan di google, jika nama perusahaannya tidak ada di pencarian google dan alamat perusahaannya juga tidak ada dipencarian maps google, maka itu panggilan kerja hoax
4. Diberikan patokan jalan
Jika naik busway dari *blok M* atau *pasar kebayoran* naik jurusan *Joglo* turun di halte *Joglo* lalu jalan kaki 80m ke kawasan puri botanical cari blok H9 no.3
.
Jika naik angkot dr kebon jeruk *Angkot C13* turun di kawasan puri botanical cari blok H9 no.3
.
Jika naik kereta patokan dari stasiun *kebayoran lama* lanjut naik gojek online atau busway ke kawasan puri botanical lalu jalan kaki 80m ke kawasan puri botanical cari blok H9 no.3
.
Jika naik angkot dr kebon jeruk *Angkot C13* turun di kawasan puri botanical cari blok H9 no.3
.
Jika naik kereta patokan dari stasiun *kebayoran lama* lanjut naik gojek online atau busway ke kawasan puri botanical lalu jalan kaki 80m ke kawasan puri botanical cari blok H9 no.3
Bila mendapati arahan patokan jalan seperti ini dipastikan itu panggilan kerja hoax. Panggilan kerja yang benar itu hanya menyantumkan nama perusahaan dan ketika dicari di maps/google itu muncul
5. Alamat link google maps palsu
Berikut ini contoh alamat link kerja palsunya klik link maps langsung ke lokasi
https://maps.app.goo.gl/i5GAi1MmqX8rzU3L7Ketika kamu membuka linknya, maka akan muncul di google maps alamat itu tidak memiliki nama
Biasanya jika panggilan kerja yang asli itu, tidak memakai alamat maps seperti ini. Sekalipun pakai, maka akan muncul alamat dengan nama perusahaan yang sesuai, misalnya seperti ini
Ketika dklik link di atas, maka akan muncul nama perusahaannya. Perusahaan yang jelas bukan abal-abal.
6. Berkas boleh menyusul
*BAWA PERSYARATAN
> Surat Lamarannya(boleh diketik/tulis tangan)
> CV/Daftar Riwayat Hidup(boleh diketik/tulis tangan)
> Copy SIM
> Copy KTP
> Photo 3x4 2 Lbr
.
*Bagi yg baru lulus tahun ini Ijazah/SKL boleh nyusul*
.
*Untuk berkas lamaran yang belum lengkap bisa menyusul.*
> Surat Lamarannya(boleh diketik/tulis tangan)
> CV/Daftar Riwayat Hidup(boleh diketik/tulis tangan)
> Copy SIM
> Copy KTP
> Photo 3x4 2 Lbr
.
*Bagi yg baru lulus tahun ini Ijazah/SKL boleh nyusul*
.
*Untuk berkas lamaran yang belum lengkap bisa menyusul.*
Biasanya panggilan kerja asli untuk berkas boleh menyusul ini ketika si pencari kerja sudah melaksanakan tes tertulis dan interview. Itupun biasanya berkas-berkas yang memang belum pernah dibuat oleh si pencari kerja, apalagi fresh graduate, seperti NPWP. NPWP pun dibuat perlu surat izin dari perusahaan yang bersangkutan.
7. Disuruh menginfokan pekerjaan ke teman atau kerabat
*Infokan ke teman/saudara anda Jika Ada yang Membuthkan Kerjaan Ini ajak langsung bertemu saya Ibu. Amanda untuk interview*
Tidak ada panggilan kerja asli yang seperti ini. Biasanya panggilan asli itu sudah dibatasi waktu pendaftaran berkas lamaran.
8. Penempatan kerjanya terlalu banyak
_Penempatan sesuai domisili (Jabotabek, Cilegon, Karawang Dan Cirebon)_
9. Mengaku bukan yayasan/outsourcing
_Bukan yayasan/outsourcing_
10. Tanpa tes tertulis maupun interview
*Butuh Banyak, Langsung proses Kerja & Tanpa Tes*
Jika panggilan kerja asli itu, perlu diadakan tes untuk menyeleksi calon karyawan yang sesuai dengan kualifikasi yang dibutuhkan oleh suatu perusahaan. Beda lagi jika kamu mencari kerja dengan dibawa orang dalam, itu memang tidak/ jarang yang memakai tes seleksi.
11. Biasanya disebutkan nominal gajinya dan tetek bengeknya
Misalnya gaji 4.000.000 - 5.000.000, uang makan plus transport, BPJS, dll
Panggilan kerja asli itu tidak menyebutkan nominal gaji dalam panggilan kerja calon korban eh karyawan. Masalah gaji itu adalah privasi perusahaan.
Itulah ciri-ciri panggilan kerja palsu/ hoax, maka berhati-hatilah kamu pencari kerja di jaman sekarang ini. Perlu selekstif lagi dalam melamar pekerjaan, jika melamar pekerjaan via email ada baiknya kamu mengecek nama perusahaan serta alamat perusahaan terlebih dahulu jika email yang digunakan perusahaan berdomain gratis seperti @gmail.com, @yahoo.com
12. Waktu Panggilan Kerja Hanya Sehari
Jika perusahaan yang benar, akan melakukan pemanggilan kerja kepada calon karyawannya paling cepat 3 hari setelah kamu apply di perusahan tersebut via email/ link. Hal itu dikarenakan HRD/rekruter di perusahaan tersebut akan mempelajari CV kamu terlebih dahulu, layak atau tidak untuk diadakan melanjutkan ke proses berikutnya.
Jika kamu mendapatkan panggilan pekerjaan dari sebuah perusahaan hanya selang satu hari, kemarin melamar dan hari ini ada panggilan kerja. Kamu harus berhati-hati, kemungkinan itu perusahaan abal-abal yang akan meminta sejumlah uang dari kamu.
13. Tidak Adanya Ulasan dan Gambar Lengkap di Google Maps
Para penipu kerja semakin berkembang dan pintar dalam meyakinkan calon korbannya, mereka tak segan-segan membuat nama pada lokasi di google maps. Sehingga bisa mengecoh para pencari kerja bahwa perusahaan mereka itu perusahaan asli.
Tentunya ada perbedaan antara yang palsu dan yang asli, salah satunya ialah ulasan dari para pengguna google. Biasanya alamat perusahaan asli itu memiliki ulasan berbintang bisa kamu temukan di bawah nama perusahaan.
Selain ulasan juga ada foto foto produk ataupun ruangan di dalam perusahaan tersebut.